Subsidi sepeda motor listrik Rp7 juta untuk pemohon yang memenuhi persyaratan dianggap tidak maksimal karena itu perlu dievaluasi. Pemerintah pun membeberkan rencana satu NIK KTP hanya bisa membeli satu unit motor listrik.
“Jadi berkaitan dengan requirement atau syarat-syarat yang sebelumnya ditetapkan, itu nanti akan kita hapuskan, jadi yang mendapat bantuan pemerintah untuk pembelian kendaraan roda dua berbasis NIK atau KTP, 1 KTP itu cuma boleh beli 1 motor listrik,” kata Menteri Perindustrian Agus Gumiwang beberapa waktu lalu di Jakarta.

By Admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *